ESKUL (Ekstrakurikuler) Pramuka adalah kegiatan ekstrakurikuler yang dilakukan di sekolah untuk mengembangkan keterampilan dan karakter siswa melalui kegiatan kepramukaan.
PRAMANSA merupakan singkatan dari Pramuka MAN 1 Kota Cirebon, yang memiliki Ambalan K. H Agus Salim dan Rohana Kudus gugus depan 01-009 dan 01-010
Copyright © 2024 MAN 1 KOTA CIREBON