Kontingen MAN 1 Kota Cirebon Kembali Memborong Medali Dalam Ajang POP Kota Cirebon 2025

Pilang Raya — Kontingen MAN 1 Kota Cirebon kembali berhasil menambah medali dalam ajang Pekan Olahraga Pelajar (POP) Kota Cirebon 2025 yang digelar di Grage City Mall (15-16 November 2025) Tambahan medali itu diraih melalui berbagai cabang olahraga, mulai dari Atletik, Taekwondo, hingga Pencak silat.Total sebanyak enam medali berhasil dibawa pulang Kontingen MAN 1 Kota Cirebon, terdiri dari satu medali emas, dua […]